Jakarta, klik-infopol.com – Polri berduka atas gugurnya tiga personel terbaik dalam menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya sebagai abdi masyarakat. Ketiga korban adalah Kapolsek Negara Batin Way Kanan, Iptu Lusiyanto, serta dua anggotanya, Bripka Petrus Apriyanto dan Bripda M Ghalib Surya Ganta. Jenazah ketiga personel tersebut telah dievakuasi […]
Berdayakan Warga Binaan, Lapas Banyuwangi Berhasil Panen Ikan Lele untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan
BANYUWANGI – klik-infopol.com ll Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuwangi berhasil melakukan panen ikan lele, Senin (24/2). Hal tersebut merupakan wujud keberhasilan dalam melakukan pembinaan dan pemberdayaan warga binaan. Selain untuk meningkatkan keterampilan warga binaan, kegiatan tersebut juga dalam rangka mendukung program ketahanan pangan yang dicanangkan […]
Kakorlantas Polri Tinjau Kesiapan Operasi Ketupat 2025 di Kota Wisata Batu
Jakarta. Klik-infopol.com – Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Agus Suryo Nugroho, meninjau kesiapan jalur mudik di Kota Wisata Batu, Jawa Timur, dalam rangka Operasi Ketupat 2025. Kunjungan ini bertujuan memastikan kelancaran arus lalu lintas saat Lebaran. Irjen Agus didampingi Direktur Utama PT Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, […]
Kadiv Humas Buka Workshop : Jajaran Harus Perkuat Profesionalitas
Jakarta. klik-infopol.com – Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho membuka workshop training of trainer Polri Tahun Anggaran 2025. Workshop tersebut diikuti oleh 112 peserta yang tidak hanya personel Mabes Polri, tetapi juga polda jajaran. Workshop ini akan diisi oleh Kaprodi S1 UPH, Azalia Gerungan, B.Bus., […]
Polres Pamekasan Amankan Tersangka Pencuri Kotak Amal Masjid
PAMEKASAN, Klik-infopol.com – Satreskrim Polres Pamekasan Polda Jatim berhasil ungkap pencurian kotak amal masjid yang videonya sempat viral di medsos. Kapolres Pamekasan, AKBP Hendra Eko Triyulianto melalui Kasihumas,AKP Sri Sugiarto mengatakan, aksi pencurian kotak amal masjid tersebut terekam Closed Circuit Television (CCTV) yang terpasang di Masjid […]
Wakil Ketua Komisi III DPR Ajak Masyarakat Jaga Stabilitas Nasional
Jakarta. klik-infopol.com – Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Dede Indra Permana Soediro, mengajak seluruh masyarakat untuk menjaga stabilitas nasional dengan menciptakan suasana yang harmonis dan kondusif. Ia juga meminta agar masyarakat tidak mudah terjebak dan tersulut oleh narasi yang dapat mengganggu stabilitas pemerintahan dan kinerja […]
Wabup Bangkalan Fauzan Dorong ASN Bangkalan Berinovasi di Tengah Efisiensi
Bangkalan, klik-infopol.com – WAKIL Bupati (Wabup) Bangkalan, Moch. Fauzan ja’far, menegaskan pentingnya kebersamaan dan sinergi di antara Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam membangun Kabupaten Bangkalan. Hal ini ia sampaikan saat memimpin apel rutin perdana sebagai Wakil Bupati di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangkalan, Senin (24/2/2025). Dalam arahannya, […]